04 September 2010

PROTOTIPE SISTEM PAKAR INTERPRETASI LINGKUNGAN PENGENDAPAN DELTA

PROTOTIPE SISTEM PAKAR INTERPRETASI LINGKUNGAN PENGENDAPAN DELTA DARI DATA GAMARAY, GEODIP / LOCDIP DAN FMS

Master Theses from JBPTITBPP / 2007-03-13 15:46:49
Oleh : Handi Budiman , S2 - Applied Geophysics
Pembimbing :
The Houw Liong
Djoko Santoso

Dibuat : 1990-11-00, dengan 1 file

Keyword : Deltas; Expert system; Modelling

Lingkungan pengendapan delta purba merupakan suatu lingkungan yang telah diketahui kaya akan potensi hidrokarbon. Thesis ini membahas tentang prototipe program sistem pakar dalam bidang interpretasi lingkungan pengendapan delta dari data geodip/locdip, gamma ray dan FMS. Perangkat keras yang digunakan adalah IBM PC/AT-286 atau yang kompatibel dengannya dan perangkat lunak yang digunakan adalah Insight 2+ versi 1.3. Output yang diharapkan adalah kemampuan program untuk menentukan tipe delta, geometri delta, energi delta, material delta beserta potensi hidrokarbon dari suatu lobe delta ideal.


Deskripsi Alternatif :

Lingkungan pengendapan delta purba merupakan suatu lingkungan yang telah diketahui kaya akan potensi hidrokarbon. Thesis ini membahas tentang prototipe program sistem pakar dalam bidang interpretasi lingkungan pengendapan delta dari data geodip/locdip, gamma ray dan FMS. Perangkat keras yang digunakan adalah IBM PC/AT-286 atau yang kompatibel dengannya dan perangkat lunak yang digunakan adalah Insight 2+ versi 1.3. Output yang diharapkan adalah kemampuan program untuk menentukan tipe delta, geometri delta, energi delta, material delta beserta potensi hidrokarbon dari suatu lobe delta ideal.

No comments: